Eksplorasi.id – Harga rata-rata minyak nasional (Indonesia Crude Price/ ICP) pada periode Januari-Juli 2016 terus mengalami fluktuasi. Pada Januari, ICP berada dikisaran USD 27,49 per barel. ICP sempat mengalami harga tertinggi pada Mei yang berada di level USD 44,68 per barel, sebelum akhirnya kembali turun. Berikut ini infografis pergerakan ICP selama enam bulan terakhir.